Di dalam kota tinggalah seorang anak yatim piatu,dia bernama Tina,ia tinggal bersama kakeknya.Pekerjaan kakeknya ialah pedagang pasar sedangkan Tina masih seorang pelajar.Pada suatu hari kakeknya pergi ke pasar,sesampainya di pasar ia terjadi kecelakaan sehingga membutanya meninggal dunia.Sebelum kakeknya meninggal Tina di beri sebatang spidol berwarna hitam,ia begitu heran mengapa kakeknya memberikannya spidol tersebut.Setelah beberapa bulan kemudian Tina baru menyadari bahwa spidol pemberian dari kakeknya itu bukanlah sembarang spidol akan tetapi spidol tersebut bila di gunakan akan menghasilkan warna yang berbeda,dan spidol tersebut bisa menghasilkan benda yang di gambarkannya.Begitu bahagianya Tina di beri spidol tersebut,sehingga ia berziarah ke makam kakeknya dan ia mendoakannya.Setelah pulang dari ziarah ia pun berjanji akan selalu menjaga spidol.tersebut dan mempergunakannya sebaik mungkin.